Insiden TI - ITIL
**quantan.blogspot.com
Insiden adalah suatu kejadian yang bukan standar operasi dari suatu layanan (ICT) yang mengakibatkan, atau dapat mengakibatkan terganggunya, atau berkurangnya kualitas layanan.
Tujuan dari manajemen insiden (Incident Management) adalah untuk mengembalikan layanan ke operasi normal secepat mungkin dengan dampak minimum pada aktifitas bisnis/user, dengan biaya sebanding.
Input untuk Incident Management kebanyakan datang dari user, tetapi bisa juga dari sumber lain seperti sistem deteksi dan sistem informasi. Output dari proses adalah RFC’s (Requests for Changes), menyelesaikan dan menutup insiden, informasi dan komunikasi ke customer.
Aktivitas proses Incident Management:
Incident detection and recording
Classification and initial support
Investigation and diagnosis
Resolution and recovery
Incident closure
Incident ownership, monitoring, tracking and communication
Istilah lain bisa dilihat disini.
http://www.itlibrary.org
Tidak ada komentar:
Posting Komentar